Review Policy
Indonesian Journal of Pharmacy and Health (IJPH). dapat diakses secara terbuka dan gratis tanpa berlangganan. Proses publikasi melalui cek palgiasi dan blind peer-review kemudian dikonsultasikan pada kepala editor untuk di terima/ diterbitkan.
Proses Review
- Artikel yang masuk melalui tahap pengecekan redaksi penulisan,
- Pemilihan reviewer melalui blind peer review,
- Reviewer memvalidasi, mengecek, mengoreksi, dan menilai kualitas artikel,
- Setiap reviewer dipilih sesuai bidang
- Penulis dapat mengakses semua proses peer reviewer di akun mereka
- Pengelola jurnal akan menentukan dan mengirimkan artikel yang dikirimkan kepada reviewer sesuai dengan kompetensinya
- Tim redaksi memutuskan untuk menerima dan menerbitkan artikel sesuai dengan pertimbangan reviewer